Wednesday, December 9, 2015

Tips Menghilangkan Iklan Yang Muncul Pada Mozila Firefox

Tips Menghilangkan Iklan Yang Muncul Pada Mozila Firefox Dengan ABP - Biasanya Saat Kita Sedang Sharing/Chatting Di Google,Ada Iklan-I... thumbnail 1 summary

Tips Menghilangkan Iklan Yang Muncul Pada Mozila Firefox Dengan ABP -
Biasanya Saat Kita Sedang Sharing/Chatting Di Google,Ada Iklan-Iklan Yang Muncul,Itu Pasti Tidak Menyenangkan Karena Sangat Mengganggu..Nah,Oleh Karena Itu Saya Akan Menyelesaikan Masalahnya Dengan Adblockplus/Program Untuk Menghilangkan Masalah Itu.
ABP Adalah Aplikasi/Program Yang Aman Untuk Menghilangkan Iklan-iklan Yang Muncul..
Langsung Saja Kita Menghilangkan Iklan-iklan Itu Dengan Cara..

BACA JUGA : Cara Membuat Komputer Berbicara Saat Dihidupkan

1. Silahkan Ada Mengklik Link Ini https://adblockplus.org/ 

2. Setelah Anda Mengklik Link ABP Tersebut Maka Akan Muncul Tampilan Seperti Gambar
 Di Bawah Ini



3. Kemudian Anda Klik Install For Firefox,Akan Muncul Tab Kecil Lalu Anda Klik Install. Dan Tunggu Loadingnya Beberapa Detik..



4. Biasanya Saat Anda Mengklik Install Ada Tulisan "Firefox Tidak Menyetujui/Mengenal Pengaya Ini" Jangan Khawatir Karena Itu Hanya Mengingatkan Kalau Anda Menginstall Pengaya Anti Iklan Untuk Firefox..

5. Setelah Menunggu Loading Selesai Maka ABP Telah Terpasang Di Firefox Anda,Dan Iklan-iklan Yang Sering Muncul Sendiri Akan Hilang..



6.Jika Anda Ingin Mematikan/Memberhentikan ABP,Anda Tinggal Klik Tombol ABP Di Atas Kanan,Kemudian Pilih Matikan ABP Di Semua Tempat..

Terima Kasih Telah Membaca Artikel Ini,Semoga Info Ini Bermanfaat Untuk Anda..
Jangan Lupa Berlangganan Blog Ini/Like Fanspagenya Ya..

3 comments

  1. BRO INI AMAN GAK UNTUK MOZILA FIREFOX..? TAKUTNYA GAK AMAN NTAR MALAH EROR :D REPORT JAWABNNYA BRO..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Aman Kok,Gw Aja Pakek Program Ini Di Firefox.. :D

      Delete
  2. Weh Bolehlah Mantep Juga Infonya haha, Gw Dari Blog Sebelah Mau Ngajak Berbagi Link :D Supaya Blog Gw Rame,Blog Ente Nambah Rame.. Terima Kasih Infonya

    ReplyDelete

Peraturan Berkomentar Di Blog Ini
• Dilarang Komentar Spam
• Dilarang Memasukan Link Aktif Di Komentar (http/www/.co)
• Dilarang Komentar Yang Tidak Ada Hubungannya Dengan Topik
Terima Kasih